Cara Mengganti Favicon / Icon Blog Di Blogger


Welcome Vroh, malam ini ane mau share artikel "Cara Mengganti Favicon / Icon Blog Di Blogger" Icon Blog atau Favicon adalah logo di yang ditampilkan pada tab browser sobat seperti ini

yang berposisi di samping kiri nama blog, untuk lebih rinci bisa cek gambar diatas
nah hampir banyak blogger yang bosan dengan logo Blogger yang itu - itu saja tampilannya, karna itu artikel ini dibuat, cara untuk menggantinya bisa simak tutorial dibawah :
Tutorial :
1. Langkah Pertama, agan Login Blogger > Dasbor > Tata Letak


2. Langkah Kedua, agan liat ada Faviconkan disana, sekarang sobat klik Edit itu, lalu akan ada perintah Upload gambar, silahkan sobat upload tapi tunggu Ukuran gambar harus berukuran Kubus atau 125 X 125 kalo kegedeaan gambarnya ga bisa diupload
3. Langkah Terakhir, tinggal simpan dan lihat hasilnya
Note : Favicon tidak langsung tergantung secara Instan tunggu 30menit baru keganti dia pengealaman ane sih gitu gan :v
Sekian artikelnya semoga bermanfaat, Terima Kasih.

Previous
Next Post »